Dosen S2 STIE IBMT Mengisi Seminar Kebangsaan: Menjadi Bagian Menjaga Keamanan dan Ketertiban Bangsa

Surabaya — Dosen Program Pascasarjana (S2) STIE IBMT Surabaya turut berperan aktif dalam penguatan wawasan kebangsaan melalui keikutsertaan sebagai pengisi dalam Seminar Kebangsaan bertema “Menjadi Bagian Menjaga Keamanan dan Ketertiban Bangsa”. Kegiatan ini diselenggarakan pada 20–21 Januari 2026 bertempat di Hall Sekolah Tinggi Teologi (STT) […]